Artwork

Content provided by KBR Prime. All podcast content including episodes, graphics, and podcast descriptions are uploaded and provided directly by KBR Prime or their podcast platform partner. If you believe someone is using your copyrighted work without your permission, you can follow the process outlined here https://ro.player.fm/legal.
Player FM - Aplicație Podcast
Treceți offline cu aplicația Player FM !

Biaya Kuliah Makin Mencekik, Mahasiswa Bisa Apa?

36:29
 
Distribuie
 

Manage episode 417272554 series 3127068
Content provided by KBR Prime. All podcast content including episodes, graphics, and podcast descriptions are uploaded and provided directly by KBR Prime or their podcast platform partner. If you believe someone is using your copyrighted work without your permission, you can follow the process outlined here https://ro.player.fm/legal.

Kenaikan biaya kuliah terjadi di sejumlah perguruan tinggi negeri di Indonesia. Antara lain Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed), dan Institut Teknologi Bandung (ITB), dan UIN Syarif Hidyatullah Jakarta.

UI misalnya, menetapkan 5 kelompok uang kuliah tunggal (UKT) bagi mahasiswa program sarjana (S1) dan vokasi, yang diterima melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP), Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT), dan seleksi mandiri pada 2024. Besar UKTnya bervariasi, mulai Rp500 ribu dan paling mahal bisa mencapai Rp20 juta.

Lain lagi UGM, Besaran UKT tergantung program studi. Misalnya program studi Bisnis Perjalanan Wisata, Bahasa Inggris, serta Bahasa Jepang untuk Komunikasi Bisnis dan Profesional sebesar Rp3.000.000 per semester.

Di ITB, UKT program S1 reguler 2024 diusulkan, mulai Rp500 ribu sampai Rp12.500.000 per semester, untuk semua studi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA).

Itu beberapa angka UKT di sejumlah kampus saat ini, biar kamu bisa dapat gambaran betapa mahalnya biaya kuliah jaman now. Nah tak ayal, kenaikan biaya kuliah ini menimbulkan penolakan dan protes dari kalangan mahasiswa.

Mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, berencana melayangkan gugatan kepada pihak kampus ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).

Kalau di Unsoed, protes mahasiswanya udah berbuah manis nih. Pasalnya Unsoed menetapkan aturan baru, dengan membatalkan kenaikan biaya kuliah.

Soal hal yuk kita bahas bareng Koordinator Nasional Jaringan Pemantauan Pendidikan Indonesia (JPPI), Ubaid Matraji, Noor Farid, Wakil Rektor Bidang Akademik Unsoed Purwokerto dan mahasiswa UI, Dinda.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

  continue reading

1366 episoade

Artwork
iconDistribuie
 
Manage episode 417272554 series 3127068
Content provided by KBR Prime. All podcast content including episodes, graphics, and podcast descriptions are uploaded and provided directly by KBR Prime or their podcast platform partner. If you believe someone is using your copyrighted work without your permission, you can follow the process outlined here https://ro.player.fm/legal.

Kenaikan biaya kuliah terjadi di sejumlah perguruan tinggi negeri di Indonesia. Antara lain Universitas Indonesia (UI), Universitas Gadjah Mada (UGM), Universitas Jenderal Soedirman (Unsoed), dan Institut Teknologi Bandung (ITB), dan UIN Syarif Hidyatullah Jakarta.

UI misalnya, menetapkan 5 kelompok uang kuliah tunggal (UKT) bagi mahasiswa program sarjana (S1) dan vokasi, yang diterima melalui jalur Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP), Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (SNBT), dan seleksi mandiri pada 2024. Besar UKTnya bervariasi, mulai Rp500 ribu dan paling mahal bisa mencapai Rp20 juta.

Lain lagi UGM, Besaran UKT tergantung program studi. Misalnya program studi Bisnis Perjalanan Wisata, Bahasa Inggris, serta Bahasa Jepang untuk Komunikasi Bisnis dan Profesional sebesar Rp3.000.000 per semester.

Di ITB, UKT program S1 reguler 2024 diusulkan, mulai Rp500 ribu sampai Rp12.500.000 per semester, untuk semua studi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA).

Itu beberapa angka UKT di sejumlah kampus saat ini, biar kamu bisa dapat gambaran betapa mahalnya biaya kuliah jaman now. Nah tak ayal, kenaikan biaya kuliah ini menimbulkan penolakan dan protes dari kalangan mahasiswa.

Mahasiswa Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta, berencana melayangkan gugatan kepada pihak kampus ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN).

Kalau di Unsoed, protes mahasiswanya udah berbuah manis nih. Pasalnya Unsoed menetapkan aturan baru, dengan membatalkan kenaikan biaya kuliah.

Soal hal yuk kita bahas bareng Koordinator Nasional Jaringan Pemantauan Pendidikan Indonesia (JPPI), Ubaid Matraji, Noor Farid, Wakil Rektor Bidang Akademik Unsoed Purwokerto dan mahasiswa UI, Dinda.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke podcast@kbrprime.id

  continue reading

1366 episoade

Toate episoadele

×
 
Loading …

Bun venit la Player FM!

Player FM scanează web-ul pentru podcast-uri de înaltă calitate pentru a vă putea bucura acum. Este cea mai bună aplicație pentru podcast și funcționează pe Android, iPhone și pe web. Înscrieți-vă pentru a sincroniza abonamentele pe toate dispozitivele.

 

Ghid rapid de referință