SINIARMI
Marcați toate (ne)redate ...
Pagina seriei•Feed
Manage series 3214564
Content provided by Asosiasi Remaja Masjid Istiqlal. All podcast content including episodes, graphics, and podcast descriptions are uploaded and provided directly by Asosiasi Remaja Masjid Istiqlal or their podcast platform partner. If you believe someone is using your copyrighted work without your permission, you can follow the process outlined here https://ro.player.fm/legal.
Assalamu'alaikum sobat ARMI. Selamat datang di SINIARMI, podcastnya Asosiasi Remaja Masjid Istiqlal. Sebetulnya sudah dari 2020 lalu, mikirin ide tentang cara memperluas silaturahmi sama sobat ARMI. Biar saban hari bisa temenin kamu gitu, ceritanya. Alhamdulillah, dengan modal keyakinan dengan bumbu nekat, serta rida orangtua (kudu), kita hadir di 2021 ini... Sekarang, setiap hari Rabu, in syaa Allah kami bakalan unggah pembahasan seputar wawasan, obrolan mengenai cara mengatasi persoalan kehidupan, khususnya mengenai remaja dalam perspektif Islam.
…
continue reading
11 episoade